Senin, 24 Februari 2014

Bandar Udara Sam Ratulangi, Manado

Bandar Udara atau Bandara Sam Ratulangi adalah sebuah bandar udara yang terletak di kecamatan Mapanget, memakan waktu tempuh perjalanan kira-kira 30 menit dari arah pusat Kota Manado, provinsi Sulawesi Utara, Indonesia. Bandara udara ini selesai dipugar pada tahun 2001. Kawasan yang asri dan hijau menghiasi daerah sekitar Bandara Udara Internasional Sam Ratulangi. Bandara ini dinamai sesuai nama Dr. Gerungan Saul Samuel Yacob Ratulangi, pahlawan nasional Indonesia asal Sulawesi Utara.

Maskapai, jadwal dan rute penerbangan di Bandara Sam Ratulangi Manado

KEBERANGKATAN
MASKAPAI NOMOR PENERBANGAN HARI BEROPERASI BANDARA TUJUAN JAM BERANGKAT (Local-Time)


GARUDA INDONESIA

GIA-603


GIA-513


GIA-601

SETIAP HARI


SETIAP HARI


SETIAP HARI

JAKARTA
VIA
MAKASSAR
JAKARTA
VIA
BALIKPAPAN
JAKARTA

13.30


07.00


10.30

LION AIR
LNI-771
LNI-775
LNI-777


LNI-741
SETIAP HARI
SETIAP HARI
SETIAP HARI

SETIAP HARI
JAKARTA
JAKARTA
JAKARTA
VIA
MAKASSAR
BALI VIA
MAKASSAR
06.55
09.50
14.45


06.45
BATAVIA AIR
BTV-632


BTV-636
SETIAP HARI


SETIAP HARI
JAKARTA
VIA
BALIKPAPAN
JAKARTA
07.00


13.35

SILK AIR
SLK-273SENIN,
RABU, KAMIS
DAN JUMAT
SINGAPURA13.45
AIR ASIA
AXM-1031SELASA,
KAMIS DAN
SABTU
KUALA
LUMPUR
11.10


WINGS AIR
WIN-1178

WIN-1170
WIN-1172
WIN-1174
SENIN, RABU
DAN JUMAT
SETIAP HARI
SETIAP HARI
SETIAP HARI
SORONG

TERNATE
TERNATE
TERNATE
14.30

07.00
11.00
14.55


MERPATI NUSANTARA AIRLINES
MNA-841RABU, JUMAT
DAN MINGGU
MAKASSAR18.00
SRIWIJAYA AIR
SJY-269SETIAP HARIJAKARTA
VIA
SURABAYA
12.15

KEDATANGAN
MASKAPAI NOMOR PENERBANGAN HARI BEROPERASI BANDARA KEBERANGKATANBANDARA TUJUAN JAM TIBA (Local-Time)

GARUDA INDONESIA

GIA-602


GIA-520


GIA-600

SETIAP HARI


SETIAP HARI


SETIAP HARI

JAKARTA
VIA
MAKASSAR
JAKARTA
VIA
BALIKPAPAN
JAKARTA

MANADO

MANADO

MANADO

12.50


23.20


09.10

LION AIR
LNI-770
LNI-776
LNI-778


LNI-740
SETIAP HARI
SETIAP HARI
SETIAP HARI

SETIAP HARI
JAKARTA
JAKARTA
JAKARTA
VIA
MAKASSAR
BALI VIA
MAKASSAR
MANADO
MANADO
MANADO


MANADO
23.05
09.10
14.00


22.30
BATAVIA AIR
BTV-631


BTV-635
SETIAP HARI


SETIAP HARI
JAKARTA
VIA
BALIKPAPAN
JAKARTA
MANADO


MANADO
20.30


12.50

SILK AIR
SLK-274SENIN,
RABU, KAMIS
DAN JUMAT
SINGAPURAMANADO13.05
AIR ASIA
AXM-1030SELASA,
KAMIS DAN
SABTU
KUALA
LUMPUR
MANADO10.40

WINGS AIR
WIN-1177

WIN-1175
WIN-1171
WIN-1173
SENIN, RABU
DAN JUMAT
SETIAP HARI
SETIAP HARI
SETIAP HARI
SORONG

TERNATE
TERNATE
TERNATE
MANADO

MANADO
MANADO
MANADO
10.05

09.05
13.10
06.10

MERPATI NUSANTARA AIRLINES
MNA-841RABU, JUMAT
DAN MINGGU
JAYAPURAMANADO17.20


SRIWIJAYA AIR
SJY-268SETIAP HARIJAKARTA
VIA
SURABAYA
MANADO11.20

Spesifikasi Bandara Sam Ratulangi Manado

ALAMAT:JL. A. A. MARAMIS
TELEPON / FACSIMILE:+62 431-814320 (Hunting) / +62 431-811595
E-MAIL:mdc@angkasapura1.co.id
KLASIFIKASI BANDARA:Klas 1b
LOKASI:01.32 LS dan 124.55 BT
LUAS:200,1416 Ha
ELEVASI:264 Feet
KODE BANDARA:Kode ICAO: WAMM
Kode IATA: MDC
JAM OPERASI :07.00 - 18.00 WITA
JARAK DARI KOTA:13 km dari kota Manado
RUNWAY:2650 m X 45m (R18 / R36)
Sudut magnetik: 182 – 002
Kekuatan: LCN 80
Permukaan: Asphalt Concrete
Pesawat yang mampu mendarat: DC10/B777
APRON:Luas: 71.299 M2
Parking Stand: 18 Stand
Daya Tampung: 2 pesawat DC10, 10 Pesawat B737, 6 Pesawat C212
GARBARATA:3 Unit (2 Unit Domestik dan 1 Unit International)
TERMINAL PENUMPANG:Domestik dan International
Luas: 20.312 M2
TERMINAL CARGO:Luas: 3.546 M2
PARKIR KENDARAAN:Luas: 11.260 M2
Kapasitas: 360 Kendaraan
FASILITAS PENGAMANAN:Security Equipment:
1. X-Ray
2. Walk Trough & Hand Metal Detector
3. Explosive Detector & Expolosive Analyzer
4. CCTV (kamera pengamanan)
5. Door Access
FASILITAS PELAYANAN:1. FIDS (Flight Information Display System)
2. PAS (Public Address System/Announcer)
3. PABX (Central Telepon)
4. Garbarata
FASILITAS NAVIGASI & VISUAL AIDS:1. Radar
2. DVOR / NDB
3. ATIS
4. ILS & PAPI
5. Approach, SFL, Runway, Taxiway & Apron Light
FASILITAS TELEKOMUNIKASI:1. VHF-ER
2. VHF-APP & ADC
3. HF-RDARA & SSB
4. AMSC
5. ADF
FASILITAS LISTRIK:1. Catu Daya PLN: 548 KVA
2. Standby Genset: 782 KVA
PKP-PK:Disyaratkan: CAT 7
Tersedia: CAT 7
MEKANIKAL / AIR & AC:Conveyor: 3 unit, timbangan: 9 unit, Gravity Roller: 12 unit, alat besar: 3 unit, Tractor Mower: 4 unit
TRANSPORTASI TERSEDIA:Taxi Resmi (Kokapura, Trust, Blue Bird Dan Lain-lain)
FASILITAS PENUNJANG:Bea Cukai, I migrasi dan Karantina (CIQ)
PELAYANAN UMUM:Bank, ATM Center, restoran, dan kafetaria
Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar